• MTSN 2 KOTA PAYAKUMBUH
  • " Zona Integritas, Dukung kami Mewujudkannya Dengan Tanpa Memberi Gratifikasi "
Data Post

Torehan Prestasi Guru MTsN 2 Kota Payakumbuh

 

Payakumbuh.MTsN2KotaPayakumbuh.com - Rangkaian peringatan Hari Amal Bakti (HAB) Kementerian Agama ke-78 tingkat Kota Payakumbuh resmi ditutup hari ini dengan pembagian hadiah bagi para pemuncak lomba di aula Kantor Kementerian Agama Kota Payakumbuh, Kamis siang (15/2).
Kegiatan ini ditutup secara resmi oleh Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Propinsi Sumatera Barat Bapak Dr.H.Mahyudin, MA . Sekaligus silaturrahmi dan Pembinaan bagi ASN dilingkungan Kantor Kementerian Agama Kota Payakumbuh.

Tahun ini, MTsN 2 Kota Payakumbuh menggeliat untuk mengharumkan namanya di tingkat Kota. Pasalnya, 3 cabang lomba yang diadakan di lingkungan Kantor Kementerian Agama Kota Payakumbuh berhasil dijuarai oleh MTsN 2.

Cabang lomba tersebut yakni juara 1 lomba volly ball , juara 1 lomba solo song, dan juara 1 lomba master of ceremony. Lomba antarsatker ini digelar pada akhir Desember 2023 hingga awal Januari 2024 lalu.

Para guru yang berhasil menjuarai lomba pagi ini bertolak ke kantor Kementerian Agama Kota Payakumbuh ditemani oleh kepala madrasah, Asafil Kudri, dalam rangka penyerahan hadiah sekaligus penutupan rangkaian kegiatan peringatan HAB Kemenag ke-79.

Tim voli putri yang di wakili oleh kapten tim, Aca, lomba solo song yang dimenangkan oleh Faldika Fakhriadi, dan lomba master of ceremony yang dimenangkan oleh Ramadanil Fajri menerima hadiah yang diserahkan langsung oleh Kepala Kantor Kementerian Agama Kota Payakumbuh, H. Joben.

Asafil Kudri mengucapkan terimakasih atas prestasi yang diraih
" Mari terus tingkatkan dan kembangkan Skiil sesuai dengan bidang kemampuan, dengan motto belajar tiada henti. Dan tularkan kepada peserta didik secara paripurna dan profesional demi mewujudkan visi dan misi madrasah dimasa depan" ulasnya selesai acara.( hum )

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Rapat Komite MTsN 2 Kota Payakumbuh Bahas Kewirausahaan dan Laporan Tahunan Menyambut Tahun Ajaran Baru
Rapat Komite MTsN 2 Kota Payakumbuh Bahas Kewirausahaan dan Laporan Tahunan Menyambut Tahun Ajaran Baru

Payakumbuh.MTsN2KotaPayakumbuh.com - MTsN 2 Kota Payakumbuh mengadakan rapat komite pada Selasa, 8 Juli 2025 bertempat di aula madrasah. Rapat ini menjadi forum penting dalam mem 08/07/2025 11:12 - Oleh Administrator - Dilihat 58 kali

Pengukuhan Wakil Kepala Madrasah Periode 2025–2027: Siap Wujudkan MTsN 2 yang Maju dan Unggul
Pengukuhan Wakil Kepala Madrasah Periode 2025–2027: Siap Wujudkan MTsN 2 yang Maju dan Unggul

Payakumbuh.MTsN2KotaPayakumbuh.com - Harau, 20 Juni 2025 — Dalam suasana hangat dan penuh semangat kebersamaan di Saliguri Harau, Kabupaten Lima Puluh Kota, MTsN 2 Kota Pay 20/06/2025 14:28 - Oleh Administrator - Dilihat 70 kali

Loka Karya MTsN 2 Kota Payakumbuh Tahun Pelajaran 2025/2026: Wujud Komitmen Meningkatkan Mutu Pengelolaan Kelas dan Pendidikan Karakter
Loka Karya MTsN 2 Kota Payakumbuh Tahun Pelajaran 2025/2026: Wujud Komitmen Meningkatkan Mutu Pengelolaan Kelas dan Pendidikan Karakter

Payakumbuh.MTsN2KotaPayakumbuh.com - Harau, 20 Juni 2025 – Bertempat di kawasan asri dan sejuk Saliguri Harau, Kabupaten Lima Puluh Kota, MTsN 2 Kota Payakumbuh menggelar Loka K 20/06/2025 13:50 - Oleh Administrator - Dilihat 64 kali

MTsN 2 Kota Payakumbuh Laksanakan Penyembelihan Qurban
MTsN 2 Kota Payakumbuh Laksanakan Penyembelihan Qurban

Payakumbuh.MTsN2KotaPayakumbuh.com - Payakumbuh, 9 Juni 2025 – MTsN 2 Kota Payakumbuh menggelar pelaksanaan penyembelihan hewan qurban berupa satu ekor sapi pada hari ini. 09/06/2025 10:39 - Oleh Administrator - Dilihat 553 kali

Kajian Ahlussunnah wal Jamaah Bersama Ustadz H. Kanapi di MTsN 2 Kota Payakumbuh
Kajian Ahlussunnah wal Jamaah Bersama Ustadz H. Kanapi di MTsN 2 Kota Payakumbuh

Payakumbuh.MTsN2KotaPayakumbuh.com - Payakumbuh, 07 Maret 2025 - Dalam rangka meningkatkan pemahaman keislaman, MTsN 2 Kota Payakumbuh menggelar kajian bertema Ahlussunnah wal Jamaah 07/03/2025 10:40 - Oleh Administrator - Dilihat 235 kali

Tarhib Ramadhan 1446 H di MTsN 2 Kota Payakumbuh: Momen Bermaafan dan Persiapan Spiritual
Tarhib Ramadhan 1446 H di MTsN 2 Kota Payakumbuh: Momen Bermaafan dan Persiapan Spiritual

Payakumbuh.MTsN2KotaPayakumbuh.com - Menyambut bulan suci Ramadhan 1446 Hijriah, MTsN 2 Kota Payakumbuh menggelar acara Tarhib Ramadhan yang berlangsung di Ruangan Majelis Guru p 26/02/2025 19:31 - Oleh Administrator - Dilihat 184 kali

MTsN 2 Payakumbuh Perkuat Integritas: Pendampingan Penilaian ZI dan Wakaf oleh Kemenag
MTsN 2 Payakumbuh Perkuat Integritas: Pendampingan Penilaian ZI dan Wakaf oleh Kemenag

Payakumbuh.MTsN2KotaPayakumbuh.com - MTsN 2 Payakumbuh menggelar pembinaan dari Kementerian Agama (Kemenag) Kota Payakumbuh terkait pendampingan penilaian Zona Integritas (ZI). A 05/02/2025 17:17 - Oleh Administrator - Dilihat 1016 kali

Peringatan Isra Mikraj di MTsN 2 Payakumbuh
Peringatan Isra Mikraj di MTsN 2 Payakumbuh

Payakumbuh.MTsN2KotaPayakumbuh.com - MTsN 2 Payakumbuh mengadakan peringatan Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW dengan tema “Perjalanan Isra Mikraj: Hikmah untuk Generasi Mileni 23/01/2025 17:07 - Oleh Administrator - Dilihat 559 kali

Upacara Bendera di MTsN 2 Payakumbuh: Menguatkan Nilai Tanggung Jawab dan Kepercayaan
Upacara Bendera di MTsN 2 Payakumbuh: Menguatkan Nilai Tanggung Jawab dan Kepercayaan

Payakumbuh.MTsN2KotaPayakumbuh.com - Upacara bendera yang dilaksanakan di lapangan hijau MTsN 2 Payakumbuh pada Senin pagi berlangsung khidmat. Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh 20/01/2025 11:14 - Oleh Administrator - Dilihat 389 kali

Seminar Internasional: “Pendidikan Islam dalam Menghadapi Artificial Intelligence”
Seminar Internasional: “Pendidikan Islam dalam Menghadapi Artificial Intelligence”

Payakumbuh.MTsN2KotaPayakumbuh.com - Padang Panjang, 16 Januari 2024 – Gerakan Usaha Pembaharuan Pendidikan Islam (GUPPI) Sumatera Barat sukses menggelar Seminar Internasio 17/01/2025 11:04 - Oleh Administrator - Dilihat 298 kali